Pada hari Kamis 19 Januari 2023 mahasiswa magister kesehatan masyarakat Institut Ilmu Kesehatan STRADA Indonesia melakukan kuliah kunjung di Rumah Sakit Pusat Pertamina (RSPP)
Magister Kesehatan Masyarakat IIK STRADA Indonesia berkunjung ke PUSDATIN
Pada hari Kamis 19 Januari 2023 sebanyak 50 orang mahasiswa S2 Kesehatan Masyarakat Institut Ilmu Kesehatan STRADA Indonesia melaksanakan perkuliahan sekaligus kunjungan ke Pusat Data dan Informasi Kementerian Pertahanan (Pusdatin). Selama acara berlangsung, protokol kesehatan tetap dilaksanakan. Seluruh pejabat dan mahasiswa terkait tetap menggunakan masker selama acara berlangsung sebagai implementasi dari penegakan protokol kesehatan. Acara […]
Magister Kesehatan Masyarakat IIK STRADA Indonesia berkunjung ke BKPK
Pada hari Rabu 18 Januari 2023 sebanyak 50 orang mahasiswa S2 Kesehatan Masyarakat Institut Ilmu Kesehatan STRADA Indonesia studi banding aplikasi penetapan kebijakan berbasis Riset, hal ini di perlukan untuk lulusan pada seorang magister kesehatan masyarakat yang mana nantinya, untuk menjawab profil lulusan Magister yaitu salah satunya sebagai pemimpin.
Magister Kesehatan Masyarakat IIK STRADA Indonesia berkunjung ke BRIN
Pada hari Selasa 17 Januari 2023 sebanyak 50 orang mahasiswa S2 Kesehatan Masyarakat Institut Ilmu Kesehatan STRADA Indonesia melakukan kuliah kunjung ke Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN). Kegiatan ini bertujuan untuk memperkenalkan teknologi tepat guna yang telah berhasil diaplikasikan di lingkungan masyarakat. Harapannya kunjungan ini juga dapat merangsang rasa keingintahuan di kalangan mahasiswa sehingga […]
Magister Kesehatan Masyarakat Menggelar International Conference ke 4
Institut Ilmu Kesehatan STRADA Indonesia telah melaksanakan Konferensi Internasional dengan menghadirkan 5 (lima) Narasumber dari Indonesia, Malaysia, Thailand, Belanda dan Madagaskar. Kegiatan dilaksanakan secara daring melalui platform zoom pada Kamis (20/10/2022). Kegiatan Konferensi Internasional terbagi menjadi 3 sesi presentasi dengan sesi pertama dibawakan oleh Prof. Bhisma Murti, dr., MPH., M.SC., PhD yang berasal dari Universitas […]